Seminggu ini (dari Senin lalu sampe hari ini), Gerejaku lagi ngadain Missions Week. Selama seminggu kami berdoa untuk pelayanan misi. Tiap orang dapet newsletter yang jadi bahan doa seminggu. Selain mendoakan setiap pelayanan misi dan suku bangsa yang ada di newsletter, setiap orang juga diharapkan berdoa untuk Adult Mission Project dan panggilan Tuhan secara pribadi.
Saturday, February 25, 2012
Thursday, February 16, 2012
Thanksgiving Thursday: From Brothers with Love
pThis post is for the "Thanksgiving Thursday" program. To join this program or just simply read more posts of "Thanksgiving Thursday", click HERE. Count your blessings & be grateful everyday! =)
Yesterday was so sweeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeet! \(^-^)/
Kira-kira jam setengah 7 malam, aku sampai di depan pintu kondo tempat Life Group-ku ngumpul. Di pintu aja udah so sweet! Ada lilin-lilin kecil sama setangkai mawar gitu... Trus tulisan di pintu pake karton warna pink (biasanya cuma HVS putih aja).. Pokoknya begitu ngelihat di depan pintu didekor sedemikian (sayang lupa difoto), aku langsung excited!
Yesterday was so sweeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeet! \(^-^)/
Kira-kira jam setengah 7 malam, aku sampai di depan pintu kondo tempat Life Group-ku ngumpul. Di pintu aja udah so sweet! Ada lilin-lilin kecil sama setangkai mawar gitu... Trus tulisan di pintu pake karton warna pink (biasanya cuma HVS putih aja).. Pokoknya begitu ngelihat di depan pintu didekor sedemikian (sayang lupa difoto), aku langsung excited!
Wednesday, February 15, 2012
God's Heart For A Friend
Seminggu terakhir, aku merasakan dorongan yang sangat kuat untuk mendoakan seorang sahabat. Memang aku sudah beberapa tahun mendoakan dia, tapi belakangan ini aku merasa Roh Kudus menuntun aku untuk berdoa lebih dalam tentang dia. Sejauh yang aku tahu, dia belum sungguh-sungguh di dalam Tuhan sekalipun lahir dalam keluarga Kristen. Bahkan kalau keluarganya punya acara di hari Minggu, sangat mungkin sekali lantas mereka tidak pergi ke gereja. Ibadah bukan prioritas bagi keluarganya.
Monday, February 13, 2012
Redeeming Love
If you want to celebrate Valentine's day by learn more about God's love, send me a message and I'll send you an e-book of Redeeming Love by Francine Rivers (the story is taken from the book of Hosea).
My email: v2_luv_jesus@yahoo.co.id
My email: v2_luv_jesus@yahoo.co.id
Thursday, February 9, 2012
Thanksgiving Thursday: I was blind, but now I see!
This post is written for Thanksgiving Thursday. For more stories, go to: http://thanksgiving-thursday.blogspot.com/
Selama bertahun-tahun jadi orang Kristen, aku tidak menyadari bahwa sebenarnya secara rohani aku ini buta, hampir sama seperti orang-orang Farisi dalam zaman Yesus Kristus. Sampai hari Minggu kemarin setelah dengar Firman baru sadar dan minta ampun sama Tuhan. Kemarin saat Life Group juga membahas bagian yang sama dan bisa dig deeper lagi sama teman-teman. Aku bersyukur bahwa tidak untuk selamanya seseorang dibiarkan buta. Tuhan penuh belas kasih. Dia datang ke dunia membawa terang dan mencelikkan mata orang-orang buta, bukan hanya secara fisik namun juga secara spiritual.
Selama bertahun-tahun jadi orang Kristen, aku tidak menyadari bahwa sebenarnya secara rohani aku ini buta, hampir sama seperti orang-orang Farisi dalam zaman Yesus Kristus. Sampai hari Minggu kemarin setelah dengar Firman baru sadar dan minta ampun sama Tuhan. Kemarin saat Life Group juga membahas bagian yang sama dan bisa dig deeper lagi sama teman-teman. Aku bersyukur bahwa tidak untuk selamanya seseorang dibiarkan buta. Tuhan penuh belas kasih. Dia datang ke dunia membawa terang dan mencelikkan mata orang-orang buta, bukan hanya secara fisik namun juga secara spiritual.
Wednesday, February 8, 2012
Ketika Dukaku Menjadi Tempat Kudus-Mu
Beberapa hari lalu seorang sahabat curhat mengenai mantannya. Curhatannya mengingatkanku pada apa yang kualami tahun 2010.
Thursday, February 2, 2012
Second Practicum: Soli Deo Gloria!
Huaaaaa >.<
Minggu pertama kuliah, melihat semua SAP dan tugas-tugas kuliah sepanjang semester... rasanya kok beraaaat..
Jadi kangen minggu-minggu praktikum.. Sesibuk apapun itu, tiap hari selalu excited! hehe..
Minggu pertama kuliah, melihat semua SAP dan tugas-tugas kuliah sepanjang semester... rasanya kok beraaaat..
Jadi kangen minggu-minggu praktikum.. Sesibuk apapun itu, tiap hari selalu excited! hehe..
Subscribe to:
Posts (Atom)